Gegara Hal Ini, Rusia Putuskan Denda Apple ₽7,5 Juta
Pengadilan Rusia menjatuhkan denda sebesar ₽7,5 juta (sekitar US$83.000) ke Raksasa Teknologi Amerika Serikat (AS) Apple Inc. Hal ini menyusul dugaan tiga pelanggaran administratif terkait propaganda dari lesbian, gay, biseksual, dan transgender (LGBT).
Pengadilan Distrik Tagansky Moskow menyatakan bahwa perusahaan tersebut bersalah dalam tiga kasus terpisah, masing-masing dijatuhi denda sebesar ₽2,5 juta.
Baca Juga: Negosiasi Rusia-Ukraina, Vladimir Putin Tak Ladeni Zelenskiy
Perwakilan Hukum Apple dikabarkan meminta agar persidangan dilakukan secara tertutup sehingga menyebabkan rincian spesifik mengenai konten atau tindakan yang dianggap melanggar tidak diketahui publik.
Adapun Rusia dalam beberapa tahun terakhir telah memperketat hukum terkait komunitas LGBT. Moscow secara resmi menetapkan gerakan tersebut sebagai organisasi ekstremis, dan menyamakan pendukungnya dengan teroris.
Baca Juga: Apple CarPlay Jadi Sistem Infotainment di Mobil ini, Keren
Langkah tersebut membuka jalan bagi penuntutan pidana terhadap individu maupun perusahaan yang dianggap mempromosikan atau mendukung hak-hak LGBT.
相关文章:
- Fakta Baru Kasus Kebaya Merah, Pemeran Wanita Punya Riwayat Gangguan Jiwa dan Berkepribadian Ganda
- Penyelundupan Narkoba ke Lapas Cipinang Berhasil Digagalkan, Polisi Siap Buru Pelaku
- Wakil Ketua DPRD DKI Ungkap Pembangunan Trek Formula E Tidak Akan...
- Sempat Tertimbun Longsor, Jalur Bandung
- Bawaslu Pastikan Disabilitas yang Punya Hak Pilih Jadi Prioritas di TPS
- Pengamat: Penindakan Lahan HGU Harus Dilakukan secara Transparan
- FOTO: Kontes Menara Manusia Terbesar di Spanyol Pukau Ribuan Penonton
- Prabowo: Indonesia Bangsa Terhormat, Bukan Bangsa Kacung
- Mengenal Wisata Gunung Tidar, Lokasi Pembekalan Menteri Prabowo
- Kapasitas Penonton Formula E Turun Jadi Hanya 10 Ribu, Eh Wagub DKI Riza Patria Ungkap Hal Ini
相关推荐:
- Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu 5 November: Siang dan Sore Hujan Ringan
- BPBD DKI: Korban Luka Akibat Pohon Tumbang di Balai Kota Enam Orang
- Laporkan Balik Ubedilah Badrun, Loyalis Jokowi Dinilai Buru
- Harga Emas Bangkit, Didorong Melemahnya Dolar dan Turunnya Peringkat Kredit AS
- Hakim Agung Gazalba Saleh Ditahan KPK Kasus Suap, KY Segera Periksa Pelanggaran Etik
- GP Ansor Laporkan Faizal Assegaf Gegara Tuding Ketum PBNU 'Pembenci Habib', Polisi: Dilidik Krimsus
- Istri Pilot Sukses Daratkan Pesawat Usai Suami Kolaps Saat Penerbangan
- SYL Kembali Diperiksa Ditkrimsus PMJ, Berikut Ini Pertanyaannya
- Legislator PDIP Pertanyakan Laporan Keuangan Formula E ke Jakpro: Untung atau Tidak?
- Terungkap, Suami yang Viral Pukul Istri di Depok Residivis Kasus Narkoba
- Periode Idul Fitri 2024: Terjadi 277 Gempa, 33 Titik Tanah Longsor, Gunung Ruang Berstatus Awas
- Bakal Ada Tujuh Panggung Saat Car Free Night Sudirman
- Sudah Dikebut, Namun Pengerjaan Seluruh Sirkuit Formula E Diprediksi Molor
- Penyelundupan Narkoba ke Lapas Cipinang Lewat Kemasan Susu dan Minuman Teh Digagalkan
- Kebakaran di Pemukiman Padat Tambora Jakbar, 4 Orang Luka
- WHO Catat Kasus TB di Dunia Cetak Rekor Tertinggi, RI Ikut Menyumbang
- 'Mau ke Mana Lu, Nge
- Kelola Lapangan Tua, Pertamina EP Tetap Catat Produksi Siginifikan di 2024
- Diduga Korsleting Listrik, 3 Rumah Hangus Terbakar di Matraman
- Mulai Besok, Polda Metro Jaya Uji Coba Penindakan ETLE Mobile